Al Nassr Menang Besar Dari Al- Hazm

Al Nassr menang besar dari Al -Hazm dengan score yang meyakinkan yaitu 5-1

 

Cristiano Ronaldo kala itu tampil gemilang di stadiumAl Hazem Club Stadium, pafa

Minggu (3/9/2023) dini hari WIB.

 

Padahal pertandingan tersebut Al- Nasr memimpin lebih dulu di menit ke-33 lewat Abdulrahman Ghareeb memanfaatkan assist Ronaldo.

 

Pada babak pertama Al- Nasr unggul 2- 0 tanpa balas. Pada babak kedua

Al Hazm memperkecil ketertinggalan mereka di menit ke-48 melalui Mohamed Badamosi. Namun tidak lama berselang Otavio kemudian memperbesar keunggulan Al Nassr menjadi 3-1

Kemudoan Ronaldo mencetak gol pada menit 68 sehinga Al Nassr memimpin 4-1 di menit ke-68.

 

Kemudian, Al Nassr kembali menambah gol dari kali Sadio Mana yang mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-78. Skor 5-1 pun bertahan sampai laga selesai.

 

 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *